Lobi https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi <p><strong>Journal title : </strong>LOBI: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis Islam<strong><br />Frequency : </strong>Dua Kali per tahun (Maret dan September)<strong><br />Online ISSN : </strong>3063-086X<strong><br />Editor-in-chief : </strong>Budi Budiman<strong><br />Managing Editor : </strong>Asep Arsyad<strong><br />Publisher : </strong>Laboratorium Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, UIN Sunan Gunung Djati Bandung<strong><br /></strong></p> <p><strong>=============</strong></p> <p><strong>LOBI </strong>sebuah kata akronim dari Laboratorium FEBI<strong>, </strong>lalu menjadi nama sebuah Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis Islam; yang diterbitkan dua kali dalam setahun, setiap bulan Maret dan September. Jurnal ini diterbitkan oleh Laboratorium Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Sunan Gunung Djati Bandung.</p> <p>Jurnal <strong>LOBI</strong> menkonsentrasikan dan bertujuan untuk publikasi hasil-hasil kajian, penelitian, dan pengabdian tentang ilmu ekonomi, manajemen, dan bisnis Islam. Juga, mengkomunikasikan hasil penelitian dan pengabdian, gagasan, teori, metode, dan masalah-masalah aktual lainnya yang terkait.</p> Laboratorium FEBI UIN SGD Bandung en-US Lobi ANALISIS UPAH MINIMUM DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN (Studi Kasus di Provinsi Jawa Barat Tahun 2024) https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/894 <p><em>Pay is critical to both the existence of business and its employees. For many labourers, the only motivation to labour is the expectation of receiving compensation. This research examines how raising the minimum wage might improve worker discipline. It uses the West Java Province as a case study for 2024. Qualitative approaches and descriptive-analytical procedures are the methodologies used. sources and methods of data collecting discovered via a review of the literature. Both deductive and inductive data analysis methodologies are used to provide conceptual formulations on the influence of UMP on employee work discipline. It is anticipated that this study's findings will lead to final conclusions that will expand upon and support pertinent findings from earlier research. The findings indicate that compensation is the most difficult assignment for business and the most significant factor for employees because it indicates how much is valued by the workers, their families, and society as a whole. It's also significant for the industry since it shows how hard it works to keep its human resources committed and loyal to the sector. Employee motivation and work ethic will increase as a result of the pay increase.</em></p> <p> </p> Ateng Kusnandar Adisaputra Ateng Copyright (c) 2024 Ateng Kusnandar Adisaputra https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-09-13 2024-09-13 1 2 104 119 10.15575/lobi.v1i2.894 PERAN BANK INDONESIA DALAM MENSTABILKAN PEREKONOMIAN DAN JUMLAH UANG BEREDAR MELALUI KEBIJAKAN MONETER https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/889 <p><em>This research is motivated by the economic conditions and the amount of money circulating in Indonesia in terms of the last five years, what policies will be issued by Bank Indonesia. This research aims to analyze the role of Bank Indonesia in stabilizing the economy and the amount of money in circulation through monetary policy. Object This research is an Indonesian bank using descriptive qualitative research. This research uses a descriptive method with a qualitative approach. This data was obtained by obtaining information and using secondary data by obtaining information through the official website of Bank Indonesia and the Central Statistics Agency and this research shows that the monetary policy implemented by Bank Indonesia has a significant role in maintaining economic stability and the amount of money in circulation.</em></p> <p>&nbsp;</p> Abdulah Safe'i Abdulah Ai Nurendah Ai Copyright (c) 2024 Ai Nurendah, Abdulah Safei https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-09-16 2024-09-16 1 2 120 138 10.15575/lobi.v1i2.889 PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN PRICE TO BOOK VALUE (PBV) TERHADAP STOCK PRICE PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) (Studi Kasus di PT. Timah tbk Periode 2013-2022) https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/910 <p>Penelitian ini dilatarbelakangi adanya ketidaksesuaian data yang ditemukan oleh peneliti pada PT. Timah Tbk dengan teori yang telah ada. Teori menyatakan bahwa jika <em>Economic Value Added </em>dan <em>Price to Book Value</em> atau dalam penelitian ini di jadikan variabel X1 dan X2, dimana perusahaan mengalami peningkatan diikuti dengan <em>Stock Price </em>(Harga Saham) dijadikan variabel Y. Hasil penelitian menunjukan bahwa; 1) <em>Economic Value Added </em>secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap <em>Stock Price </em>dengan persamaan <em>Stock price </em>= 0.105 + 0.000 <em>Economic Value Added </em>dengan nilai korelasi sebesar 0.472. Interpretasi nilai kriteria hubungan korelasi dari keduanya adalah sedang dan nilai t<sub>hitung</sub>&nbsp;sebesar 1.513 atau nilai &nbsp;t<sub>hitung</sub>&nbsp;&lt; &nbsp;t<sub>tabel</sub> (1.513 &lt; 2.306) dengan nilai signifikasi 0.169 &gt; 0.05; 2) <em>Price to Book Value </em>(PBV) secara parsial berpengaruh signifikan, dengan persamaan <em>Stock price </em>= -0.012 + 0.083 <em>Price to Book Value </em>dimana nilai korelasi sebesar 0.911. Interpretasi nilai kriteria hubugan korelasi dari keduanya adalah sangat kuat dan nilai t<sub>hitung</sub>&nbsp;sebesar 6.233 atau nilai t<sub>hitung</sub>&nbsp;&gt;&nbsp;t<sub>tabel</sub> (6.233&gt;2.306) dengan nilai signifikasi 0.00&lt;0.05; 3) Secara simultan variabel berpengaruh signifikan terhadap <em>Stock Price </em>dengan interpretasi nilai kriteria hubugan korelasi secara simultan adalah sangat kuat dengan nilaiF<sub>tabel</sub> sebesar 4.734 atau F<sub>hitung</sub> &gt; F<sub>tabel</sub> (29.188 &gt; 4.734).</p> Mila Badriyah Mila Aldi Nurhikmah Aldi Copyright (c) 2024 Mila Badriyah, Aldi Nurhikmah https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-09-26 2024-09-26 1 2 139 153 10.15575/lobi.v1i2.910 PENGARUH BUDAYA KERJA, GAYA KEPEMIMPINAN DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA DIVISI PRODUKSI PT FREEPORT ELECTRONICS INDONESIA https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/924 <p><em>Companies can identify their employees in various ways, such as how employees complete formal tasks and how they perform. Apart from that, factors such as work culture, leadership style and communication also play an important role in employee work processes. By paying attention to these aspects, companies will gain a deeper understanding of the contribution of employee performance. This research uses a descriptive verification method with a quantitative approach, with data collection through interviews and questionnaires. The research population consisted of 24 people. This research uses a saturated sampling method. The results of this research partially show that Work Culture does not have a significant effect on performance. Leadership style has a positive and significant effect as proven by tcount 2.303 and sig 0.032. Communication has a positive and significant effect as proven by tcount 3.210 and sig 0.004. Simultaneously work culture, leadership style and communication have a positive and significant effect which can be proven F calculated at 26.349 and sig 0.001</em></p> Adang Djatnika Effendi Adang Nabiela Rizki Alifa Nabiela Firda Septiany Firda Copyright (c) 2024 Adang Djatnika Effendi, Nabiela Rizki Alifa, Firda Septiany https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-10-05 2024-10-05 1 2 154 173 10.15575/lobi.v1i2.924 IMPLEMENTASI AKAD MURABAHAH DAN RAHN PADA PRODUK CICIL EMAS DI BANK SYARIAH INDONESIA https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/913 <p>Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis implementasi akad muraba­hah pada produk cicil emas di Bank Syariah Indonesia KCP Bandung Lembang sebagai sebuah upaya dalam memastikan bahwa perbankan syariah di Indonesia telah melaksanakan tugas dan fungsinya sesuai dengan syariat islam. Metode dalam pene­litian ini adalah dengan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan metode induktif dengan mengembangkan fakta atau fakta yang diperoleh dan dapat dikembangkan dari hasil penelitian yang dilakukan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa Bank Syariah Indonesia KCP Bandung Lem­bang telah melak­sanakan akad murabahah dalam produk cicil emas sesuai dengan syariah islam. Pelak­sanaan akad murabahah terjadi ketika nasabah ingin membeli emas dari bank secara angsuran dalam jangka waktu yang disepakati antara nasa­bah dan bank. Bank Syariah Indonesia KCP Bandung Lembang juga menggu­nakan sistem rahn (gadai) daam pelaksanaan akad murabahah dimana pelang­gan memberikan jaminan dalam cicilannya yaitu emas, sehingga barang yang dicicil nasabah akan diberikan setelah nasabah melunasi pembiayaannya.</p> Mia Siti Nurjanah Mia Usep Deden Suherman Usep Copyright (c) 2024 Mia Siti Nurjanah, Usep Deden Suherman https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-10-11 2024-10-11 1 2 174 188 10.15575/lobi.v1i2.913 PENGARUH TINGKAT LITERASI DAN INKLUSI KEUANGAN SYARIAH TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN PRODUK DAN JASA BANK SYARIAH https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/701 <h1>Salah satu faktor yang mendorong per­kem­bangan bank syariah ialah literasi keuangan syariah dan inklusi keuangan syariah yang dimiliki oleh masyarakat Penelitian ini bertu­juan untuk menginvestigasi pengaruh tingkat literasi keuangan syariah dan inklu­si keuangan syariah terhadap minat menggunakan produk dan jasa bank syariah di Kelurahan Kenanga Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon, dengan meng­gunakan metode penelitian kuantitatif dengan studi lapangan. Data pene­litian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linear berganda melalui bantuan program <em>IBM SPSS Statistic version 23</em>. Hasilnya menun­jukkan bahwa secara parsial maupun simultan literasi keuangan syariah dan inklusi ke­uangan syariah berpengaruh signifikan serta memiliki hubungan positif terhadap minat menggunakan produk dan jasa bank syariah di Kelurahan Kenanga Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon.</h1> <p><strong> </strong></p> Ni’matu Rossyidah Rossyidah Haulah Nakhwatunnisa Haulah Dewi Fatmasari Dewi Copyright (c) 2024 Ni’matu Rossyidah, Haulah Nakhwatunnisa, Dewi Fatmasari https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-10-13 2024-10-13 1 2 189 204 10.15575/lobi.v1i2.701 KUALITAS LAPORAN KEUANGAN: ANALISIS DENGAN METODE RGEC DAN KEPATUHAN BERDASARKAN PSAK 401 https://ejournal.uinsgd.ac.id/index.php/lobi/article/view/946 <p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis kualitas laporan keuangan melalui metode RGEC dan kepatuhan berdasarkan PSAK No. 401. Objek penelitiannya laporan keuangan di BPRS HIK Parahyangan tahun 2021-2022. Jenis penelitiannya adalah deskriptif kualitatif, dengan sumber data primer dan sekunder melalui wawancara dan studi dokumentasi. Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa analisis laporan keuangan menggunakan metode RGEC menunjukkan peringkat komposit sangat sehat dan laporan keuangannya secara umum sesuai PSAK No. 401 yang dianalisis melalui: struktur laporan keuangan, persyaratan penyajian laporan keuangan, penyusunan laporan keuangan, dan penjabaran isi laporan keuangan.</p> Diva Anggraeni Ramadhani Irma Tripalupi Ramadhani Copyright (c) 2024 Diva Anggraeni, Ramadhani Irma Tripalupi https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0 2024-10-17 2024-10-17 1 2 205 225 10.15575/lobi.v1i2.946